Setelah mengenal backlink mungkin ada pertanyaan apa fungsi backlink? Backlink mempunyai fungsi penting bagi web/blog kita. Menurut pengalaman, jika website atau blog kita mempunyai banyak backlink dari website atau blog orang lain dengan anchor text nya berisi keyword yang kita target, maka website atau blog kita selain cepat diindex oleh search engine. Selain itu, popularitas website atau blog kita juga akan meningkat dimata google sehingga kemungkinan bisa menempati posisi depan dihalaman pencarian google untuk keyword yang kita inginkan. Jika anda berharap website atau blog anda menempati peringkat atas dihalaman search engine google, maka backlink yang berkualitas menjadi harga mati.
Pertanyaan selanjutnya, bagaimanakah cara mendapatkan backlink? Salah satunya lewat submit di mesin pencari, social bookmark maupun situs-situs penyedia layanan backlink. Namun begitu, tentunya kita akan capek jika mendaftarkan/mensubmit blog kita di berbagai penyedia layanan backlink. Untuk mempermudah hal tersebut, saat ini ada submite backlink atomatis ke ribuan penyedia layanan bancklink. Insyallah info ini akan saya bagikan pada postingan selanjutnya.
Related Article:
0 komentar:
Posting Komentar